Para peneliti di University of Georgia menemukan metode yang sederhana untuk mendapatkan minyak dari kayu. Metode tersebut menjadi sangat bermanfaat karena sementara ini para peneliti telah berusaha untuk mendapatkan minyak dari kayu dengan biaya yang lebih ekonomis. Metode yang ditemukan oleh para peneliti dari UGA tersebut terdiri dari dua tahap: pertama, membakar pelet dan serpihan kayu dengan proses pyrolisis, proses bertekanan tinggi tetapi tidak memerlukan oksigen. Kedua, mengkondensasi gas yang dihasilkan dari proses sebelumnya menjadi bio-oil cair.
Kurang lebih 34% dari bio-oil yang didapat dari kayu bisa digunakan untuk menjalankan mesin. Sementara arang yang dihasilkan pada proses pirolysis tersebut bisa dipergunakan sebagai pupuk. Keuntungan lainnya adalah bahan bakar yang dihasilkan hampir tidak terlalu signifikan untuk menghasilkan efek rumah kaca, sepanjang pohon-pohon baru ditanam untuk menggantikan kayu-kayu yang telah digunakan sebagai penghasil minyak.
Berhubung di indonesia masih banyak industri meuble yang menyia-nyiakan limbah kayu mereka, kenapa tidak kita ambil dan buat munyak saja.?
Let's try!
Kurang lebih 34% dari bio-oil yang didapat dari kayu bisa digunakan untuk menjalankan mesin. Sementara arang yang dihasilkan pada proses pirolysis tersebut bisa dipergunakan sebagai pupuk. Keuntungan lainnya adalah bahan bakar yang dihasilkan hampir tidak terlalu signifikan untuk menghasilkan efek rumah kaca, sepanjang pohon-pohon baru ditanam untuk menggantikan kayu-kayu yang telah digunakan sebagai penghasil minyak.
Berhubung di indonesia masih banyak industri meuble yang menyia-nyiakan limbah kayu mereka, kenapa tidak kita ambil dan buat munyak saja.?
Let's try!
Tidak ada komentar:
Posting Komentar